Tolak UU TNI

Tolak UU TNI Aliansi Mahasiswa Sidoarjo Beraksi

fpip.umsida.ac.id –  Aksi masa tolak UU TNI kembali terjadi, kali ini Aliansi Mahasiswa Cipayung Plus yang terdiri dari Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM), Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII), Himpunan Mahasiswa Islam (HMI), Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI), Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), serta para mahasiswa Sidoarjo dari berbagai Kampus ikut serta beraksi di depan Gedung DPRD Sidoarjo Selasa (25/03/2025).

Ini merupakan tindakan tegas dalam menolak pegesahan revisi UU TNI yang dirasa merugikan. Aksi ini dipenuhi orasi, pembakaran ban hingga menciptakan asap hitam yang tinggi, pelemparan telur, dan peluncuran petasan. Langkah para demonstran yang akan beranjak kedalam gedung DPRD Sidoarjo sempat terhenti karena barikade Polisi.

Namun pada akhirnnya masa berhasil masuk dan berdiskusi bersama pihak DPRD Sidoarjo untuk menuntut dan mengutarakan penolakan terhadap UU TNI dan keresahan warga Sidoarjo. Para demonstran mendesak pihak DPRD Sidoarjo segara bertindak.

Ini merupakan aksi tegas mahasiswa Sidoarjo termasuk para anggota IMM untuk mencegah pelanggaran demokrasi dan menegakkan Hak Asasi Manusia.

 

Penulis: Aisyah Windy

Editor: Mutafarida

Bertita Terkini

Mahasiswa
Penyambutan Mahasiswa Magang Di Prodi PBI Umsida, Penguatan Kerjasama dengan Universitas PGRI Adibuana
April 24, 2025By
Peneliti Terbaik
Peneliti Terbaik Umsida: Dr Rahmania Sri Untari Raih Penghargaan Peneliti Terbaik dari DRPM
April 23, 2025By
Perempuan
Meningkatkan Pendidikan untuk Perempuan di Era Kartini dan Tantangan Kontemporer
April 22, 2025By
pendidikan
Mengoptimalkan Pendidikan di Era Digital: Studi Doktoral Dr. Ermawati Zulikhatin Nuroh dalam Meningkatkan Literasi Digital 
April 21, 2025By
Mahasiswa PLP 1 PBI Umsida Observasi Program International Exchange Class di SMA Muhammadiyah 2 Sidoarjo
April 20, 2025By
TK Aisyiyah 4 Pondok Jati
Panduan Mengoptimalkan Potensi Anak di Era Modern TK Aisyiyah 4 Pondok Jati untuk Anak Hebat, Masa Depan Cerah
April 19, 2025By
mahasiswa
Mahasiswa Umsida Dalam Kegiatan PLP1 Di SMKN 2 Buduran: Pintu Menuju Masa Depan
April 18, 2025By
PSPB
PSPB Umsida Raih Penghargaan Pusat Studi Terbaik: Inovasi dan Kolaborasi untuk Maju Bersama
April 17, 2025By

Prestasi

Peneliti Terbaik
Peneliti Terbaik Umsida: Dr Rahmania Sri Untari Raih Penghargaan Peneliti Terbaik dari DRPM
April 23, 2025By
pendidikan
Mengoptimalkan Pendidikan di Era Digital: Studi Doktoral Dr. Ermawati Zulikhatin Nuroh dalam Meningkatkan Literasi Digital 
April 21, 2025By
PSPB
PSPB Umsida Raih Penghargaan Pusat Studi Terbaik: Inovasi dan Kolaborasi untuk Maju Bersama
April 17, 2025By
Program MBKM
Program MBKM Asistensi Mengajar: Pengalaman Berharga bagi Mahasiswa Prodi Pendidikan IPA Umsida
April 8, 2025By
alumni
Alumni PGSD Umsida Raih Dua Beasiswa Kemdikbud, Kini Lanjut Studi S3 di UNESA
March 5, 2025By

Riset dan Inovasi

buku
Dosen PG Paud Ciptakan Buku Ajar, Musik Mampu Tingkatkan Kecerdasan Anak Usia Dini
February 5, 2025By
literasi
Wisata Literasi Virtual Reality (VR) Ramah Difabel Hadir sebagai Inovasi dari PTI Umsida
January 7, 2025By
buku ajar
Dosen FPIP Umsida Buat Buku Ajar untuk Solusi Pendidikan Literasi di Kelas Awal
December 13, 2024By