Prodi Pendidikan Bhs. Inggris UMSIDA Menggelar Belajar Bahasa lnggris bersama

Kemampuan berbahasa lnggris sangat diperlukan seiring dengan kemajuan zaman dan sebagai bahasa yang digunakan secara global. Tidak hanya dalam bidang pendidikan, memiliki kemampuan Bahasa Inggris juga dapat memudahkan seseorang untuk mendapatkan pekerjaan. Faktanya, banyak mahasiswa memiliki perspektif kurang baik dalam mempelajari Bahasa Inggris dikarenakan stigma masyarakat yang menganggap bahwa Bahasa Inggris adalah bahasa asing yang sulit dipelajari.

pada hari Sabtu, 14 Mei 2022 Pukul, 09.00 WIB dengan menggunakan media online  zoom, Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris Universitas Muhammadiyah Sidoarjo mengadakan kegiatan “Pengenalan English Club dengan tema kegiatan Learn English In Post Pandemic Era With English Club” sebagai pengenalan dari kegiatan belajar Bahasa lnggris bersama (English Club), yang dapat diikuti oleh mahasiswa dari dalam maupun luar program Studi Pendidikan Bahasa lnggris, untuk belajar bersama menggunakan    media    komunitas    sehingga    mempermudah    belajar    sekaligus mengembangkan kemampuan berbahasa Inggris, Selain itu kegiatan ini juga mampu Meningkatkan kualitas intelektual dan professional Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sidoarjo, Menumbuhkan pemahaman pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sidoarjo. serta Memotivasi Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sidoarjo dalam menekuni dan mengembangkan kemampuan public speaking dan kemampuan berbahasa Inggris.

Bertita Terkini

pelatihan
Pelatihan KKA di Kelas Dikdas SMP: Memahami Miskonsepi, Solusi, dan Praktik Baik
July 15, 2025By
Pelatihan
Pelatihan Koding dan Kecerdasan Artifisial Resmi Dibuka, Dosen Prodi PTI dan Informatika Umsida Jadi Fasilitator
July 14, 2025By
mahasiswa
Mahasiswa Psikologi Raih Medali Emas Pada Cabor Taekwondo di Porprov IX Jatim 2025
July 10, 2025By
PAUD
PG PAUD Umsida Gelar Kuliah Umum untuk Mewujudkan Pendidikan Anak Usia Dini yang Adaptif di Era Digital
July 9, 2025By
IPA
HIMA Pendidikan IPA Umsida 2025 Selenggarakan Workshop Artikel Ilmiah: Dorong Generasi Muda Kreatif dan Inovatif
July 8, 2025By
budaya
Mengenal Budaya Suku Tengger, Mahasiswa Psikologi Umsida Belajar Langsung di Lapangan Melalui Studi Budaya
July 7, 2025By
FPIP
Kolaborasi FPIP dan FBHIS Umsida Bersama WIJABA, Buka Peluang Karir Lewat Magang dan Pendidikan
July 4, 2025By
Field Trip
Field Trip 2025 Mahasiswa Psikologi Umsida: Belajar Langsung dari Dunia Nyata
July 3, 2025By

Prestasi

mahasiswa
Mahasiswa Psikologi Raih Medali Emas Pada Cabor Taekwondo di Porprov IX Jatim 2025
July 10, 2025By
MBKM Asistensi Mengajar
MBKM Asistensi Mengajar Prodi PTI Umsida, Tingkatkan Keterampilan dan Bawa Kontribusi Nyata
June 20, 2025By
PTI
Kontribusi Prodi PTI dalam Penetapan Umsida sebagai Lembaga Penyelenggara Pendidikan dan Pelatihan Koding serta Kecerdasan Artifisial
June 18, 2025By
IPA
Dosen Pendidikan IPA Umsida Lolos Hibah RisetMu: Upaya Meningkatkan Literasi Lingkungan dan Wawasan Budaya Lokal
June 17, 2025By
Persiapan
Persiapan dan Pengalaman Berharga Dipo, Mahasiswa Psikologi Umsida Raih Medali Perunggu Pomprov Jatim 2025 Cabor Silat
June 11, 2025By

Riset dan Inovasi

buku
Dosen PG Paud Ciptakan Buku Ajar, Musik Mampu Tingkatkan Kecerdasan Anak Usia Dini
February 5, 2025By
literasi
Wisata Literasi Virtual Reality (VR) Ramah Difabel Hadir sebagai Inovasi dari PTI Umsida
January 7, 2025By
buku ajar
Dosen FPIP Umsida Buat Buku Ajar untuk Solusi Pendidikan Literasi di Kelas Awal
December 13, 2024By