Riset dan Inovasi

Category

Fpip.umida.ac.id – Dosen Program Studi Pendidikan Teknologi Informasi (Prodi PTI) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) kembali raih prestasi dalam ajang hibah Direktorat Riset, Teknologi, dan Pengabdian kepada Masyarakat (DRTPM) pada tahun 2024. Kompetisi hibah tersebut diselenggarakan oleh Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi (Ditjen Diktiristek). Kompetisi ini dibuat sebagai wadah yang menaungi hibah Riset dan...
Read More
Fpip.umsida.ac.id – Salah satu dosen Program Studi Pendidikan Teknologi Informasi (Prodi PTI) Fakultas Psikologi dan Ilmu Pedidikan (FPIP) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) berhasil raih hibah pada kompetisi Program Dana Padanan (PDP) 2024. Baca juga: Cegah Kasus Kekerasan Prodi Psikologi Turun Tangan Libatkan Para Difabel Sidoarjo Pada perbincangan kali ini, Dr Rahmania Sri Untari MPd akan...
Read More
Fpip.umsida.ac.id – Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Unversitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) kembali tambah jumlah dosen S3 nya. Kali ini salah satu dosen serta Kepala Prodi (Kaprodi) Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Dr. Kemil Wachidah S Pd I M Pd, telah berhasil menyelesaikan ujian promosi doktor di Universitas Pendidikan Indonesia, pada Jumat (30/08/2024). Dosen yang...
Read More
fpip.umsida.ac.id – Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (Abdimas) yang dilaksanakan oleh para dosen Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) sukses terselenggara di SDN Sidokare 1 Sidoarjo pada Rabu (24/07/2024), kegiatan tersebut mendapat respon positif dari para peserta. Kegiatan diikuti oleh 11 orang guru dari sekolah SDN Sidokare 1 dan berfokus pada pengembangan kompetensi pendidik dalam menghadapi tantangan era...
Read More
fpip.umsida.ac.id – Dalam upaya mendukung program Merdeka Belajar yang dicanangkan oleh pemerintah, dosen dari salah satu perguruan tinggi terkemuka di Jawa Timur, yakni Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) melakukan riset pengembangan media digital Interactive Books di SD Negeri Kenongo 1 Sidoarjo. Kegiatan ini merupakan bagian dari implementasi Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu pada bidang penelitian yang...
Read More
fpip.umsida.ac.id – Tim Pengabdian masyarakat (Abdimas) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) melaksanakan kegiatan monitoring dan evaluasi (monev) program pendampingan pengembangan pembelajaran berbasis STEAM-Q (science, technology, engineering, art, math and qur’an) bagi guru PAUD di TK ‘Aisyiyah 7 Kalidawir pada Jumat (23/08/2024). Kegiatan monev ini diketuai oleh dosen Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Dr Choirun Nisak...
Read More
Fpip.umsida.ac.id – Beberapa Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam (Prodi PIPA) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) berhasil ciptakan produk nasi goreng rendah kalori dalam Program Pembinaan Mahasiswa Program Wirausaha (P2MW). Mahasiswa Indonesia semakin menunjukkan kreativitas dan inovasi dalam dunia usaha. Salah satunya adalah Dinda Tia Tinara bersama dua rekannya, Faninda Larasati dan Nafisah. Dengan bimbingan dari...
Read More
fpip.umsida.ac.id — Program studi pendidikan IPA Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) sukses ikuti dan menjadi presenter pada acara kongres Perkumpulan Pendidik IPA Indonesia (PPII) ketiga di Universitas Negeri Padang pada Jumat — Ahad (12–14/07/2024). Kegiatan ini diikuti oleh ⁠seluruh anggota Perkumpulan Pendidik IPA Indonesia mulai dari Sabang sampai Merauke, baik dari perguruan...
Read More
fpip.umsida.ac.id — Dalam rangka kerjasama internasional dari Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), khususnya Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP), dengan Dinas Pendidikan Provinsi Loei, Thailand, telah dilaksanakan agenda tahunan yakni magang internasional di Loei, Thailand. Kegiatan ini telah dimulai sejak Selasa (04/06/2024) kemarin, dan akan berlangsung selama tiga bulan mendatang. Proses...
Read More
fpip.umsida.ac.id – Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) mengikuti kegiatan seminar internasional yang diselenggarakan oleh Asosiasi Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan Perguruan Tinggi Muhammadiyah Aisyiah (ALPTK-PTMA). Dengan bertajuk “The 4th International Conference on Education for All (ICEDUALL 4th) untuk mewujudkan pendidikan untuk semua, yang holistik dan berbasis teknologi informasi”, kegiatan berlangsung secara...
Read More
1 2