February 20, 2025

Day

FPIP Edufair 2025
fpip.umsida.ac.id – Organisasi Mahasiswa Fakultas psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) kembali menyelenggarakan acara besar, FPIP Edu Fair 2025, yang akan dilaksanakan pada Sabtu, 24 Mei 2025, di Kampus 3 Umsida Pilang Wonoayu. Acara ini menawarkan berbagai kompetisi seru untuk pelajar SMP, SMA, dan MI/SD, dengan total hadiah yang sangat menarik. Kompetisi...
Read More