February 26, 2025

Day

donasi
fpip.umsida.ac.id – Menyambut bulan Ramadhan yang penuh berkah, Himpunan Mahasiswa Pendidikan IPA (HIMA IPA) yamg merupakan salah satu Organisasi Mahasiswa tingkat Fakultas, yakni Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan (FPIP) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) kembali mengadakan program “Peduli dan Berbagi” (PnB). Program ini mengajak seluruh elemen masyarakat untuk bersama-sama berbagi rezeki dan kebahagiaan kepada sesama yang...
Read More