Tim FPIP UMSIDA Menjadi Relawan Psikososial Pasca Erupsi Gunung Semeru 2021

Peristiwa pilu erupsi gunung semeru terjadi di penghujung akhir tahun 2021, ancaman yang dihadapi masyarakat pasca erupsi gunung semeru membuat masyarakat resah bagi warga sekitar serta memiliki dampak yang besar dalam aspek lainnya, bencana erupsi gunung semeru akan membuat pelaku pariwisata terpukul, dimana mempengaruhi kelangsungan hidup dan usaha masyarakat setempat, setelah terjadi erupsi, Material vulkanik dari erupsi gunung semeru menjadi ancaman serius bagi kesehatan. Muntahan material terutama abu vulkanik berpotensi mengganggu kesehatan, terutama sistem pernafasan, dari segi lain, psikologis masyarakat dan pendidikan bagi anak-anak juga terganggu.  

Gambar. Tim Relawan Psikososial Umsida di Sekolah

Pasca erupsi gunung semeru tanggal 24-26 Januari 2022 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (UMSIDA) melepas  relawan Psikoreligius dan 3 Dosen, Muhlasin Amrullah, M.Pd.I, Ghozali Rusyid Affandi, M.A dan Mahardika Darmawan KW, M.Pd, dari Fakultas Psikologi dan Ilmu Pendidikan Umsida yang mendampingi selama kegiatan berlangsung dalam misi kemanusiaan bencana alam erupsi Gunung Semeru Lumajang Jawa Timur, dalam program PKMI Psikoreligius untuk pelajar terdampak bencana erupsi gunung semeru tahun 2021, Tepatnya dilaksanakan di Jl. Nanas RT 01/04, Tengah Sumberwuluh Candipuro Lumajang Jawa Timur, program tersebut bertujuan untuk menerapkan IPTEK/Model(TTG/Model Rekayasa Sosial) yang diberikan kepada masyarakat sekitar guna mengembangkan prodik/jasa, atau target lainnya.

Bertita Terkini

pendidikan ipa
Promotion to School Pendidikan IPA Umsida Sebagai Strategi Membangun Minat Siswa SMA
January 21, 2026By
Medali perak
Jehan Aldama Raih Medali Perak Ju-Jitsu Open Piala Koni
January 20, 2026By
pembuatan
Mahasiswa Pgpaud Umsida dalam Pembuatan Alat Permainan Edukatif
January 19, 2026By
Pelantikan Akbar
Pelantikan Akbar IMM Umsida Perkuat Peran Mahasiswa Indonesia
January 17, 2026By
bahasa inggris
Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris Umsida: Mencetak Pendidik Global Berkarakter Islami dan Berdaya Saing Internasional
January 16, 2026By
Realisasi Syahadatain Teguhkan Ideologi Kader IMM Al-Khawarismi
January 15, 2026By
Apresiasi
Wujud Apresiasi Karya pada Pameran Lukisan Mahasiswa PGSD
January 14, 2026By
dosen umsida
Dosen Umsida Dorong Peningkatan Kompetensi Guru melalui Pendidikan Magister
January 13, 2026By

Prestasi

Medali perak
Jehan Aldama Raih Medali Perak Ju-Jitsu Open Piala Koni
January 20, 2026By
raih juara
Zulfan Riyanto Mahasiswa PGSD Umsida Raih Juara 1 di Kejuaraan Pencak Silat UNESA
January 7, 2026By
unesa
Mahasiswi PGSD Umsida Torehkan Prestasi di UPSCC III 2025 UNESA
January 6, 2026By
pencak silat
Putri Az Zahrah Raih Perak Pencak Silat UPSCC III 2025
January 5, 2026By
UPSCC III
Anaa Raih Perunggu Tanding Kelas C di UPSCC III 2025 UNESA
January 3, 2026By

Riset dan Inovasi

Psikologi Al-Fatihah
Pelatihan Psikologi Al-Fatihah oleh Tim Dosen Psikologi Umsida, Tingkatkan Layanan Guru BK SMA Muhammadiyah 3 Tulangan Sidoarjo
August 20, 2025By
buku
Dosen PG Paud Ciptakan Buku Ajar, Musik Mampu Tingkatkan Kecerdasan Anak Usia Dini
February 5, 2025By
literasi
Wisata Literasi Virtual Reality (VR) Ramah Difabel Hadir sebagai Inovasi dari PTI Umsida
January 7, 2025By