fpip.umsida.ac.id – Dalam rangka memperkenalkan budaya Indonesia kepada mahasiswa internasional, khususnya mahasiswa dari Kazakhstan, Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) menggelar kegiatan belajar musik tradisional Jawa, yaitu Kamelan. Kegiatan ini digelar pada hari Rabu, 5 Maret 2025. Acara ini diinisiasi oleh Memphidia, dosen dari Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI), yakni Dr Vidya Mandarani MHum yang berkolaborasi...Read More
Recent Comments